PERUMUSAN DAN PENGESAHAN UNDANG-UNDANG DASAR NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 1945

Halo, murid-murid!

Di lesson pertama ini, kamu akan belajar mengenai hakikat konstitusi dan pengertian beserta tujuan Undang - Undang Dasar (UUD). Selain itu, di lesson ini juga, kamu  diharapkan dapat menjelaskan perumusan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dan mendeskripsikan pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

Selamat Belajar!

Last modified: Friday, 26 April 2024, 12:09 PM